Contact Us | Sitemap | Language : English | Bahasa
Indotara

GAMBARAN LAYOUT UNTUK PABRIK ES

GAMBARAN LAYOUT UNTUK PABRIK ES

Berkembangnya bisnis es saat ini membuat adanya daya tarik yang kuat bagi para pelaku bisnis untuk ikut memulai berbisnis di bidang es ini juga. Banyak pelaku bisnis yang ingin terjun ke bisnis ini masih belum mengetahui pengalaman yang cukup untuk industri es ini. Tomori telah banyak membantu dan mendukung pelaku bisnis yang siap untuk memulai usaha bisnis es dengan memberikan saran dan masukan tentang bagaimana seharusnya denah dan bisnis es itu berjalan.


                                                       Gambar Layout TOMORI 5 Ton

Hal paling mendasar yang bisa dibantu oleh Tomori adalah bagaimana caranya untuk menempatkan unit mesin es pada lokasi yang berbeda - beda di tempat customer. Ukuran luas tanah yang dimiliki oleh setiap pelaku usaha berbeda - beda, dengan dimensi unit yang berbeda yang harus disesuaikan dengan luas tanah yang dimiliki akan menjadi kebingungan tersendiri bagi calon pelaku bisnis apakah tempat mereka bisa dan cukup untuk menempatkan semua keperluan untuk berbisnis es. Tomori sudah banyak membuat gambaran layout bagi calon customer. Sebagai contoh, ada luas tanah dari customer yang menginginkan unit mesin dengan kapasitas 5 ton, luas tanah sebesar 5mx14m. Gambar di bawah ini adalah satu contoh gambar layout dari Tomori untuk customer kami. 

Jangan pernah khawatir untuk membeli unit tapi kesulitan untuk design dan denah yang baik harus bagaimana. Anda semua bisa berkonsultasi dengan kami TOMORI. Hanya Tomori yang mampu dan memiliki keahlian profesional untuk terus mendukung kinerja anda dan meningkatkan profitabilitas anda!


“Terima Kasih Atas Kepercayaan Anda Terhadap Kami"

Promo Tomori Industrial Tube Ice Machine.jpg


Related Articles