KOMPONEN UTAMA KOMPRESOR PISTON - Kompresor merupakan sebuah alat yang menghasilkan udara bertekanan. Sumber energi dari kompresor bisa berasal dari listrik maupun bahan bakar. Kompresor sering kita jumpai di bengkel mobil atau sepeda motor, industri tekstil, dan lain-lain. Dalam menggunakan kompresor, tentu tidak ada salahnya, dan akan lebih baik jika kita mengetahui komponen-komponen penting dari kompresor. Berikut ini beberapa komponen penting dari kompresor :
Baca Juga : | PENANGANAN MASALAH KOMPRESOR PENDINGIN | |
DISTRIBUTOR PUSAT JUAL KOMPRESOR UNTUK BISNIS TAMBAL BAN | ||
JUAL AIR DRYER KOMPRESOR |
1. Frame (Kerangka) | ||
Kerangka berfungsi sebagai tempat dudukan poros engkol, bantalan, silinder, serta tempat penampungan minyak pelumas. |
2. Crank Shaft (Poros Engkol) | ||
Berfungsi untuk mengubah gerakan rotasi (berputar) menjadi gerak translasi (lurus bolak-balik). |
3. Connecting Rod (Batang Penghubung) | ||
Connecting rod berfungsi untuk meneruskan gaya dari crank shaft ke batang torak melalui cross head. Agar mampu menahan beban ketika kompresi, connecting rod harus tahan bengkok dan juga kuat. |
4. Cross Head (Kepala Silang) | ||
Cross head berfungsi untuk meneruskan gaya dari connecting rod ke batang torak. Cross head bisa meluncur di bantalan luncurnya. |
5. Cylinder (Silinder) | ||
Cylinder merupakan tempat kedudukan dari water jacket dan cylinder liner. |
6. Cylinder Liner (Liner Silinder) | ||
Ketika piston torak melakukan proses ekspansi, pemasukan, kompresi, dan juga pengeluaran memerlukan lintasan. Lintasan yang dimaksud adalah Cylinder Liner. |
7. Front and Rear Cylinder Cover | ||
Gas atau udara yang ada di dalam silinder perlu ditahan agar tidak keluar. Untuk menahannya diperlukan silinder cover pada bagian front dan rear. |
8. Water Jacket | ||
Water jacket merupakan ruangan di dalam silinder yang berfungsi sebagai tempat bersirkulasinya air sebagai pendingin. |
9. Piston (Torak) | ||
Piston atau torak merupakan part yang berperan untuk menghandel gas atau udara pada proses suction (pemasukan), compression (kompresi), dan discharge (pengeluaran). |
10. Piston Rings (Cincin Torak) | ||
Gas atau udara yang berada di antara dinding cylinder liner dan permukaan torak seringkali mengalami kebocoran. Dengan adanya piston rings ini kebocoran akan berkurang. |
11. Piston Rod (Batang Torak) | ||
Piston rod atau batang torak berfungsi untuk meneruskan gaya dari cross head ke piston. |
12. Packing Rod (Cincin Penahan Gas) | ||
Dalam pergerakan piston rod dan berhubungan dengan bagian yang diam yaitu cylinder, kebocoran gas bisa saja terjadi karena adanya clearance atau celah dari kedua bagian tersebut. Untuk menahan kebocoran tersebut diperlukan packing rod yang terdiri dari beberapa ring segment. |
13. Ring Oil Scraper | ||
Dengan adanya ring oil scraper, maka kebocoran minyak pelumas pada frame dapat dicegah, dan itulah fungsi dari ring oil scraper. |
14. Compressor Valve (Katup Kompresor) | ||
Compressor valve bekerja membuka dan menutup secara otomatis. Hal ini terjadi karena terjadinya perbedaan tekanan antara bagian luar dan dalam dari cylinder. Compressor valve mengatur masuk dan keluarnya gas atau udara. |
Itulah tadi beberapa komponen penting dari kompresor. Dalam memilih kompresor, pilihlah kompresor SHIGEMITSU dari PT. Indotara Persada. Kompresor Shigemitsu terbukti handal dan memiliki beragam tipe yang sudah pasti sangat aman untuk digunakan. Produk jual kompresor Shigemitsu bergaransi 3 Tahun. Kami juga menyediakan teknisi serta sparepart yang lengkap.
KLIK DISINI UNTUK LIHAT SPESIFIKASI DAN HARGA JUAL KOMPRESOR ANGIN |
50/F, Menara BCA Grand Indonesia
JL. M.H. Thamrin No.1,
Jakarta Pusat 10310
Phone : 021 - 5011 2228
Email : dce@indotara.id
APL Tower 6th Floor No. 6 Central Park,
JL. Letjen S. Parman Kav 28,
Jakarta Barat - 11440
Phone : 021 - 5011 2228
Email : dce@indotara.id
Millenium Industrial Estate
JL. Millenium 22 Blok R3 No. 1,
Cikupa, Tangerang - Banten 15720
Phone : 021 - 5011 2228
Email : dce@indotara.id
Wisma HSBC Lt. 6 Suite B
Jalan Asia Afrika No.116,
Kota Bandung, Jawa Barat 40112
Phone : 021 - 5011 2228
Email : bdg.dce@indotara.id
Japfa Indoland Center, Tower I Lt. 10/1008
JL. Jendral Basuki Rahmat 129-137
Surabaya 60271
Phone : 031 - 3360 1491
Email : sby.dce@indotara.id
Wisma HSBC Lt. 6 suite 609
JL. Gajah Mada No.135,
Semarang, Jawa Tengah - 50134
Phone : 024 - 40 300 893
Email : smg.dce@indotara.id
Sutomo Tower Lantai 5H
JL. Sutomo Ujung No.28,
Kota Medan, Sumatera Utara 20235
Phone : 061 - 50 300 595
Email : mdn.dce@indotara.id
Benoa Square Lt. 2
JL. Bypass Ngurah Rai No. 21 A Kedonganan,
Kuta Badung - Bali Indonesia 80361
Phone : 021 - 5011 2228
Email : bali.dce@indotara.id
Fajar Graha Pena Lt. 5
JL. Urip Sumoharjo No. 20,
Makassar - Sulawesi Selatan 90234
Phone : 021 - 5011 2228
Email : mks.dce@indotara.id
Panin Tower Lt. 8 Grand Sudirman
JL. Jendral Sudirman No.7 Klandasan Ilir,
Balikpapan Kota - Kalimantan Timur 76114
Phone : 021 - 5011 2228
Email : bpp.dce@indotara.id
Hartono Mall Yogyakarta Lt. 3
Kaliwaru, Condongcatur,
Sleman, Yogyakarta 55281
Phone : 021 - 5011 2228
Email : yog.dce@indotara.id
Marina Bay Financial Centre Tower 3
17F, 12 Marina Boulevard
Singapore - 018982
Phone : 021 - 5011 2228
Email : sing.dce@indotara.id
Customer Feedback
Kritik dan saran dari Anda sangat berharga bagi kami. Silakan kirimkan kritik, saran, atau keluhan Anda melalui email ini. Kami berkomitmen untuk memberikan layanan terbaik.