1. | Mesin berdengung atau tidak bisa dinyalakan |
Kemungkinan yang satu ini sering terjadi pada sebuah genset standby, dimana penyebab umumnya adalah cairan aki untuk starting yang mulai menipis atau masa charging genset yang kurang. | |
2. |
Tombol start mati |
Kemungkinangensetrusak karena alasan tersebut juga dapat terjadi pada genset otomatis, dimana ketika hendak dinyalakan tombol “start” dalam posisi off dan bukan auto. | |
3. | Cairan bahan bakar keruh |
Ketika Anda tidak melakukan perawatan genset secara berkala, kemungkinan keruhnya
bahan bakar adalah penyebab genset rusak
yang paling sering terjadi. Hal tersebut umumnya terjadi karena filter dari
bahan bakar kemasukan kotoran atau zat lain yang merusak kinerja utama dari genset. |
Pemeriksaan sistem listrik
Lakukan pemeriksaan secara berkala terkait sistem listrik dengan memeriksa terminal baterai (dinamo) starting agar mesin dapat segera dinyalakan saat listrik padam. Periksa koneksi kabel atau karat yang mungkin terjadi agar tidak menghambat kinerjagenset yang Anda butuhkan.
Pemeriksaan bahan bakar
Jika And amemiliki sebuahgenset yang menggunakan bahan bakar solar, tetap periksa jalur balik, filter bahan bakar, ataupun kemungkinan lecet pada filter untuk menghindari kegagalan fungsi genset. Pastikan pula tidak ada kebocoran yang dapat membuat konsleting mesin ataugenset tidak bisa digunakan.
Pemeriksaan sistem pembuangan
Saat Anda memiliki genset solar, pemeriksaan sistem pembuangan yang dilakukan seminggu sekali akan menghindarkan Anda dari resiko polusi udara akibat asap beracun yang dihasilkan genset. Lakukan pemeriksaan pada beberapa bagian sistem pembuangan seperti manifols, pipa knalpot, gasket, muffler, atau bagian pembuangan lainnya dan pastikan tidak ada kebocoran yang bisa menghambat kinerjagenset saat darurat.
Pemeriksaan sistem pelumas
Sebuahgenset tetap membutuhkan pelumas untuk memelihara agar mesinnya dapat digunakan dengan baik dan tahan lama. Oleh karena itu setelah Anda mematikangenset, jangan lupa untuk memeriksa level oli atau pelumas mesin dan pastikan level oli sedekat mungkin dengan simbol fill pada penanda dipstick. Lakukan penambahan oli mesin genset setiap sehari sekali untuk menjaga kinerja pendingin maupun pemanas pada genset. Cara yang dapat Anda lakukan untuk menambah oli atau pelumasgenset yaitu dengan mematikan terlebih dahulu mesin kemudian ditunggu sekitar 10 menit, tambahkan oli dengan merek yang sama atau merek yang dianjurkan dalam buku text book hingga ke posisi mendekati full. Terkait pelumas, jangan coba mengganti atau mencampur dengan merek lain agar kinerja mesin lebih optimal.
Pemeriksaan sistem pemanasan
Ketika Anda memiliki genset yang berbahan bakar solar, periksa kestabilan sistem pemanasan genset yang dilakukan dengan cara me-load mesin dengan daya 1/3 net power genset yang tertera pada manual book. Lakukan metode tersebut setidaknya sekali sebulan selama 30 menit untuk mengetahui tekanan panas yang dihasilkan sekaligus metode pembuangan bahan bakar. Sistem ini juga digunakan untuk meminimalisir peristiwa konsleting atau kerusakan genset akibat sistem coolant yang tidak bekerja dengan baik.
Pemeriksaan sistem pendingin
Setiap genset umumnya memiliki sistem coolant atau pendingin yang digunakan untuk menstabilkan kondisi mesin saatgenset dimatikan. Terkait hal itu, jangan lupa untuk memeriksa interval cairan pendingin setiap sehari sekali. Jika cairan pendingin padagenset terlihat berkurang cukup banyak, segera tambahkan air, antibeku dan aditif pendingin yang direkomensasikan dalam manual book hingga jumlahnya sekitar ¾ inchi dari bawah seal radiator. Selain itu, jangan lupa periksa bagian luar radiatorgenset. Pastikan radiator tetap bersih dan tidak terkontaminasi zat asing yang dapat membahayakan kinerjagenset.
50/F, Menara BCA Grand Indonesia
JL. M.H. Thamrin No.1,
Jakarta Pusat 10310
Phone : 021 - 5011 2228
Email : dgc@indotara.id
APL Tower 6th Floor No. 6 Central Park,
JL. Letjen S. Parman Kav 28,
Jakarta Barat - 11440
Phone : 021 - 5011 2228
Email : dgc@indotara.id
Millenium Industrial Estate
JL. Millenium 22 Blok R3 No. 1,
Cikupa, Tangerang - Banten 15720
Phone : 021 - 5011 2228
Email : dgc@indotara.id
Wisma HSBC Lt. 6 Suite B
Jalan Asia Afrika No.116,
Kota Bandung, Jawa Barat 40112
Phone : 021 - 5011 2228
Email : bdg.dgc@indotara.id
Japfa Indoland Center, Tower I Lt. 10/1008
JL. Jendral Basuki Rahmat 129-137
Surabaya 60271
Phone : 031 - 3360 1491
Email : sby.dgc@indotara.id
Wisma HSBC Lt. 6 suite 609
JL. Gajah Mada No.135,
Semarang, Jawa Tengah - 50134
Phone : 024 - 40 300 893
Email : smg.dgc@indotara.id
Sutomo Tower Lantai 5H
JL. Sutomo Ujung No.28,
Kota Medan, Sumatera Utara 20235
Phone : 061 - 50 300 595
Email : mdn.dgc@indotara.id
Benoa Square Lt. 2
JL. Bypass Ngurah Rai No. 21 A Kedonganan,
Kuta Badung - Bali Indonesia 80361
Phone : 021 - 5011 2228
Email : bali.dgc@indotara.id
Fajar Graha Pena Lt. 5
JL. Urip Sumoharjo No. 20,
Makassar - Sulawesi Selatan 90234
Phone : 021 - 5011 2228
Email : mks.dgc@indotara.id
Panin Tower Lt. 8 Grand Sudirman
JL. Jendral Sudirman No.7 Klandasan Ilir,
Balikpapan Kota - Kalimantan Timur 76114
Phone : 021 - 5011 2228
Email : bpp.dgc@indotara.id
Hartono Mall Yogyakarta Lt. 3
Kaliwaru, Condongcatur,
Sleman, Yogyakarta 55281
Phone : 021 - 5011 2228
Email : yog.dgc@indotara.id
Marina Bay Financial Centre Tower 3
17F, 12 Marina Boulevard
Singapore - 018982
Phone : 021 - 5011 2228
Email : sing.dgc@indotara.id
Customer Feedback
Kritik dan saran dari Anda sangat berharga bagi kami. Silakan kirimkan kritik, saran, atau keluhan Anda melalui email ini. Kami berkomitmen untuk memberikan layanan terbaik.